07 August 2010

Penduduk Jakarta Rawan Terkena Serangan Jantung?

Jakarta - Kemacetan di Ibu Kota Jakarta dinilai dapat menyebabkan penyakit jantung pada masyarakatnya. Kemacetan tinggi yang mengakibatkan stress, beresiko tiga kali lebih tinggi terkena serangan jantung.
''Sekitar 60 persen orang yang terkena serangan jantung punya stress,'' ujar ahli penyakit jantung dari Universitas Indonesia, Santoso Karo Karo, di Jakarta, Rabu (4/8).

Dan, serangan jantung tersebut muncul tanpa ada tanda-tanda sebelumnya. Dia mengungkapkan, hal itu terungkap dalam penelitian yang dilakukan di Amerika Serikat terhadap 3.200 responden. Pola hidup yang penuh dengan stres karena pengaturan waktu yang buruk, dapat meningkatkan denyut jantung dan tekanan darah. Baca Selengkapnya

Related Post :

No comments:

Blog Archive